Tumbuhkan Jiwa Patriot Dan Kedisiplinan, Babinsa Latih Linmas PBB Dan Wawasan Kebangsaan
6DETIKCOM, BANDAR LAMPUNG — Personel Babinsa Koramil 02 Teluk Betung Selatan Kodim 0410/KBL memberikan pelatihan Peraturan baris-berbaris (PBB) terhadap anggota Linmas se-Kecamatan Teluk Betung Selatan. Latihan PBB tersebut dilaksanakan di kalaman kantor Kecamatan Teluk Betung Selatan Kota Bandar Lampung, pada Rabu (15/2) Dalam kegiatan ini, Babinsa Serka Nanang memberikan pelatihan PBB sekaligus memberikan materi Wawasan … Baca Selengkapnya