Dies Natalis ke-57 FKIP Perkuat Sinergi dan Prestasi

Lampung – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung (Unila) menggelar acara tasyakuran dalam rangka Dies Natalis ke-57 pada Kamis, 2 Januari 2024. Acara tersebut berlangsung di Laboratorium Budaya (Rumah Adat Lampung) FKIP Unila dan mengusung tema “Bersinergi Mewujudkan FKIP Unila yang Unggul dan Adaptif.”

Tinggalkan Balasan